Sunday, 5 June 2011

Desain Rumah Type 180 Ibu Rhona




Tampak Rumah Type 180
Spesifikasi:
Luas Bangunan : 180 m2
Luas Tanah :200 m2
Biaya pembangunan Rumah: Rp 580 juta (Termasuk instalasi listrik dan air, gambar desain lengkap, tdk termasuk tanah)


Desain Rumah type 180 dari Emporio. Dengan ukuran tanah 13m x 15 m, Ibu Rhona dan bapak Ryan menginginkan rumah yang nyaman sekaligus elegan untuk keluarga. Saat pertama kali memikirkan lokasinya yang berada di kawasan wisata Jimbaran, kami lantas memutuskan
untuk memasukan aliran Bali yang kental pada desain ini, dua buah pilar 'saka' pada bagian depan, plus  balutan batu serai pada bagian dasarnya membuat rumah ini tampak 'Bali' sekali, tapi tidak lupa kami memberikan unsur ekstrem pada area mini barnya berupa void dan eksposed kaca kaca panjang setinggi 5,5 meter, yang membuatnya berkelas dan mewah.

Spesifikasi teknis standar bangunan sbb:
Pondasi: Batu Kali, pondasi Plat Beton
Struktur: Beton Bertulang
Dinding : Batu Bata Plester dicat
Cat Catylac (pada tembok luar dalam)
Konstruksi Atap & Plafon: Baja Ringan jenis UKA
Genteng : Genteng Plat merek Duco (kelas 1)
Lantai : Granito atau Granite Taicera
Kayu Bengkirai

Demikian desain rumah dan spesifikasi type 180 ini. Jika tertarik untuk membangun rumah seperti ini anda bisa menghubungi kami disini.
Have a nice day :)

*Saat ini kami hanya melayani jasa pembangunan di wilayah Bali

Ingin melihat Desain Rumah Lainnya??

Home Design type 180 Mrs Rhona & Mr Ryan



Building Specification:
Building size: 180 sqm
Land size required: about 200 sqm
Building Cost Estimation: ±Rp 580 M rupiahs
(Full Building includes water & electricity installation, not include land)

This is the new home design from Emporio. With land size 13m x 15 m, Mrs Rhona and Mr Ryan want a comfortable and elegant home for the family. When we first consider about location in the tourist areas of Jimbaran, we decided to include the viscous flow of Balinese on this design, two 'pillars' on the front, plus lemongrass dressing stone on the bottom make this house look 'Balinese' at all, in additional we give extreme elements in the mini bar area in the form of voids and exposed glass as high as 5.5 meters long glass, which makes it classy and luxurious.

The technical specifications is as follows:
Foundation: Stone, Concrete foundation Plate
Structure: Reinforced Concrete
Walls: painted Brick Plaster
Roof & Ceiling Construction: Lightweight Steel type UKA
Tile: Flat Duco
Flooring: Granite Taicera
Window & Door Frame: Wood Bengkirai

Dulux catylac paint
So, that is the home design and specification of the type 180. If you are interested to build this kind of house you can contact us here. Have a nice day..!!

See our other articles in up section :)

No comments:

Post a Comment